Reviews Tablet Terbaru Huawei, Huawei Honor T1
Masih ketemu lagi di www.ikramkomunitiblog.blogspot.com yang akan kembali share informasi menarik seputar gadget terbaru di bulan ini. Di akhir tahun ini banyak sekali vendor-vendor ponsel merilis gadget terbarunya guna meriahkan Natal dan Tahun Baru. Dan kali ini info datang dari produsen ponsel Huawei, yang baru saja umumkan perangkat barunya.
Huawei kembali umumkan kehadiran tablet Android terbarunya yakni Huawei Honor T1. Tablet ini memiliki harga yang relatif terjangkau dan sudah membawa bodi berbahan aluminum unibody diman memberikan kesan premium.
Huawei Honor T1 dibekali dengan layar ukuran 8 inch beresolusi 800 x 1280 piksel dengan masih berjalan pada sistem operasi lama yaitu Android 4.3 Jelly Bean. Untuk fitur, tablet ini membawa konektifitas 3G dengan kemampuan telepon. Membawa kamera utama 5 MP & kamera depan VGA, processor quad-core Snapdragon 200 berkecepatan 1,2 GHz, kapasitas RAM 1 GB serta memori internal sebesar 8 GB yang diperluas dengan slot kartu microSD.
Huawei Honor T1 tersedia baterai berkapasitas 4800 mAh dimana diklaim mampu bertahan dalam kondisi stand-by hingga 20 hari dan 40 jam bila dipakai dengan mode ''Power Saving''. Tablet ini telah tersedia di India dengan harga 9999 Rupee atau sekitar Rp. 2 juta. Dan dalam waktu dekat ini Huawei Honor T1 akan tersedia di pasar Global.
Kelebihan & Keunggulan (+ Plus) | Kelemahan & Kekurangan (- Minus) |
---|---|
baterai berkapasitas 4800 mAh | masih menggunakan Android 4.3 Jelly Bean |
harga terjangkau | - |
bodi berbahan aluminum unibody | - |
- | - |
- | - |
Harga Huawei Honor T1
Bulan & Tahun | Harga Baru (New) | Harga Bekas (Second) |
---|---|---|
JANUARI 2014 | - | - |
FEBRUARI 2014 | - | - |
MARET 2014 | - | - |
APRIL 2014 | - | - |
MEI 2014 | - | - |
JUNI 2014 | - | - |
JULI 2014 | - | - |
AGUSTUS 2014 | - | - |
SEPTEMBER 2014 | - | - |
OKTOBER 2014 | - | - |
NOVEMBER 2014 | - | - |
DESEMBER 2014 | 9999 Rupee atau sekitar Rp. 2 juta | - |
Harga Terbaru Huawei Honor T1 » Cek Disini |
Galeri Gambar dan Pilihan Warna Huawei Honor T1
- klik gambar untuk memperbesar tampilanimage source : kkk |
Gimana sobat, menarik bukan? Meski masih menggunakan OS Android Jelly Bean namun untuk spesifikasi yang lain Huawei Honor T1 ini cukup bagus dengan harga yang juga terjangkau. - All right reserved 2014 by www.ikramkomunitiblog.blogspot.com
Belum ada Komentar untuk "Reviews Tablet Terbaru Huawei, Huawei Honor T1"
Posting Komentar